kalau anda orang bogor, pastinya anda tau warun satu ini, Warung taman atau singkatnya WT ini terletak di Taman kencana no 1 Jln. ciremai Bogor, dari sekian banyak pilihan makanan kuliner di bogor, anda harus memasukkan nama restoran ini ke daftar anda karena restoran ini sangat patut untuk dicoba, selain harganya yang murah, pilihan makanannya pun bervariasi dengan rage harga yang tidak terlalu mahal yaitu sekitar 7rb-22-rb rupiah saja untuk makanan dan 1rb-10rb untuk minumannya. pada malam minggu, tempat ini sangat cocok untuk anda yang berjiwa muda karena setiap hari itu ada penampilan live music dan andapun bisa mereqquest atau menyanyikan lagu favorit anda, selain itu, tempat ini sangat memberikan kesan
back to nature karena saat anda menyantap makanan atau minuman anda, anda akan dikelilingi oleh pepohonan yang membuat anda merasa nyaman dan segar. Untuk lebih detailnya anda harus merasakan sendiri kesini, ayo buruan ke bogor!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar